Friday, February 24, 2012

Website

 


Priambodo R (2007) menjelaskan tentang penemu website adalah Sir Timothy Tim berners –Lee, sedangkan website yang tersambungdengan jaringan, pertama kali muncul pada tahun 1991.
Maksud dari Tim ini ketika membuat website adalah untuk mempermudah tukar menukar dan memperbarui informasi kepada sesama tempat dia bekerja. Ada tanggal 30 April 1993, CERN (temat Tim bekerja) menginformasikan bahwa WWW dapat dignakan secara gratis oleh semua orang.


Sebuah situs web adalah sebutan dari sekelompok halaman web (web page), yang umumnya merupakan bagian dari sebuah nama domai (domain name) atau subdomain di Wordl Wide Web (WWW) diinternet. WWW terdiri dari seluruh situs web yang tersedia pada pulik, halaman-halaman, sebuah situs web diakses dari sebuah URL yang menjadi akar “root”, yang disebut homepage(halaman induk; sering diterjemahkan menjadi “beranda”,”halaman muka”), dan biasanya dan biasanya disimpan dalam server yang sama. Tidak semua situs web dapat diakses dengan gratis. Beberapa situs web memerlkan pembayaran agar dapat menjadi pelanggan, misalnya situs-situs yang menampilkan situs-situs pendidikan , situs-situs berita, layanan surat elektronik (e-mail) dan lain sebagainya.


Terminologi website adalah kumpulan dari halaman-halaman situs, yang biasanya terangkum dalam sebuah domain atau subdomain, yang tempatnya berada dalam WWW dinternet. Sebuah webpage adalah sebuah dokumen yang ditulis dalam sebuah HTML (Hyper Text Markup Language), yang hampir selalu bisa melalui HTTP, yaitu potocol yang menyampaikan informasi dari server website utuk ditampilkan kepada para pemakai melalui web browser. Semua publikasi dari website-website dapat membentuk sebuah jaringan informasi yng sangat besar.


Website yang ditulis, atau secara dinamik di konversi manjadi HTML dan diakses melalui sebuah program software yang biasa disebut dengan web browser, yang dikenal juga dengan HTTP Client. Halaman web dapat dilihat atau diakses melalui jaringan komputer dan internet, perangkatnya bisa saja berupa personal computer, leptop computer, PDA ataupun Cellphon.


Jadi pengertian dari desain website adalah rancangan, membuat dan menciptakan halaman-halaman situs, yang biasanya terangkum dalam sebuah domain atau subdomain, yang tempatnya berada didalam World Wide Web (WWW) diinternet.


Cara sebuah bekerja yaitu website hanyalah sebuah kumpulan file yang terletak pada sebuah computer yang terhubung ke internet. Ketika seseorang mengunjungi website anda, mereka hanya terhubung ke sebuah computer dan computer (yang disebut sebagai server) tersebut memberikan file yang ingin mereka lihat.
Ini kedengaran simple tapi umumnya computer biasa tidak memiliki power dsan software yang dibutuhkan untuk merespon semua permintaan yang dibutuhkan oleh pengunjung website. Dan walaupun computer atau server kita sanggup, computer akan membutuhkan koneksi atau akses internet yang luar biasa cepat untuk melayani jumlah pengunjung website.


Empat langkah mudah untuk memiliki website sendiri di internet yaitu :
a. Daftarkan domain dan sediakan space untuk website
Pertama akan dibutuhkan sebuah alamat website yang mudah diingat, agar pengguna dapat dengan mudah menemukan website kita.
b. Kumpulkan bahan-bahan yang akan dimuat diinternet, dapat berupatext, gambar atau fhoto atau suara. Atau segaa sesuatu yang dapat di scan melalui scanner. Untuk text harus dirubah dulu kedalam file yang berformat HTML (umumnya berakhiran .htm atau .html) agar dapat dibaca oleh program internet Explorer. Untuk gambar atau fhoto, harus merubahnya ke dalam file yang berformat JPEG atau GIP. Atau dapat dibuat dengan program gambar seperti paint yang tersedia di /windows atau dengan software gratis yang lebih biak seperti GIMP atau software komersil seperti : Photoshop, fireworks, coreldraw atau software grafik lainnya.
c. Promosikan Website
Salah satu langkah membuat website berhasil adalah mempromosikannya. Sungguh saying apabila memiliki website yang bagus tetapi tidak ada yang mengenalnya. Ada banyak cara mempromosikan website seperti beriklan dimedia massa, membagi brosur dan lain-lain.
d. Dan analisa hasil website
Dari website yang sudah disediakan oleh Web Host dapat dilihat static jumlah pengunjung perhari, perminggu, perbulan, mayoritas dari Negara apa, ISP mana, masuk dari website mana dan lain sebagainya.


  • Web merupakan system ynag menyebabkan pertukaran data diinternet menjadi lebih mudah dan efisien. Web terdiri dari 2 komponen yaitu :
    1. Sebuah computer dan software yang menyimpan dan mendistribusikan data ke computer lainnya melalui internet disebut server web.
    2. Perangkat lunak (software) ynag dijalankan pada computer pemakai (client) yang meminta informasi dari server web ddan manampilkannya sesuia dengan file data itu sendiri dan disebut dengan browser web.

  • Dalam dunia web, perangkat lunak client yaitu browser web mempunyai tugas yang sama yaitu menerjemahkan informasi yang diterima dari server web dam menampilkan pada layar computer pengguna. Oleh karena itu HTTP memungkinkan server web mengirimkan beragam data, seperti text atau gambar, browser harus bias manggali berbagai macam data yang di terimanya dengan benar. Text harus ditampilkan sebagai teks ddan gambar harus ditampilkan sebagai gambar.


    Umumnya browser web menerima data dalam bentuk HTML. File HTML sebenarnya adalah file text biasa yang selain berisi informasi hendak ditampilkan pada pengguna, juga mempunyai perintah-perintah untuk mengtur tampilan data tersebut. Browserlah yang memiliki kuasa penuh dalam mnerjemahkan perintha-perintah tadi, meskipun sudah dibuat consensus untuk menstandarkan format dan elemen-elemen HTML, setiap jenis browser bias menerjemahkan file HTML yang sama secara berbeda.


    Sementara itu server web pada dasarnya adalah perangkat lunak khusus yang bertugas melayani permintaan-permintaan dari browser web akan dokumen-dokumen yang tersimpan didalamnya. Perangkat lunak server web sekarang telah tersedia untuk berbagai macam flatform dan lingkungan system operasi. Untuk lingkungan UNIX, yang paling popular conntohnya Apache, Fast Track dan NCSA HTTPD. Sementara itu untuk lingkungan windows contohnya IIS. System operasi jaringan Novell Netware pun memiliki suatu modul add-on yang berfunggsi sebagai server web, yang bias dijalankan pada starup jaringan.


    Beberapa perangkat lunak server web mempunyai feature seperti server side programming, security control dan lain sebagainya. Meskipun beragam macamnya, secara fungsional semua jenis server web adalah sama saja, yaitu berfungsi melayani permintaan-permintaan dari browser web.

    Untuk membangun situs diperlukan beberapa unsure yang harus ada agar situs dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan yang dharapkan. Unsure-unsur yang harus ada dalam sittus antara lain
    a. Doamin Name
    Domain name atau biasa disebut dengan nama domain adalah alamat permanen situs di dunia internet yang digunakan untuk mengidentifikasi sebuah situs atau dengan kata lain domain name adalah alamat yang digunakan untuk manemukan situs kita pada dunia internet.
    b. Hosting
    Hosting dapat diartikan sebagai ruangan yang terdapat dalam harddisk tempat menyimpan berbagai data, file-file, gambar dan lain sebagainya yang akan ditampilkan disitus.
    Hosting juga diperoleh dengan menyewa. Besarnya hosting ditentukan ruangan harddisk denagn ukuran MB atau GB. Lama penyewaan hosting rata-rata dihitung pertahun. Penyewaan hosting dilakukan dari perusahaan-perusahaan penyewa web hosting yang banyak dijumpai baik di Indonesia maupun luar negeri.
    c. Scripts atau Bahasa program
    Adalah bahasa yang digunakan untuk menerjemahkan setiap perintah dalam situs yang pada saat diakses. Jenis ckripts sangat menentukan statis, dinamis atau interaktifnya sebuah situs. Semakin banyak ragam scripts yang digunakan maka akan terlihat situs se3makin dinamis, dan interaktif serta terlihat bagus. Bagusnya situs dapat terlihat dengan tanggapan pengunjung serta frekuensi kunjungan.
    Beragam scripts saat ini telah hadir untuk mendukung kualitas situs. Jenis0jenis scrpipts yang banyak dipakai para designer antara lain HTML, ASP, PHP, JSP, Java Scripts, Java Apllets dsb. Bahasa dasar yang dipakai setiap situs adalah HTML sedangkan ASP dan yang lainnya merupakan bahasa pendukung yang bertindak sebagai pendukung yang bertindak sebagai bahasa pengatur dinamis dan interaktifnya situs.
    Scripts ASP, PHP, JSP atau yang lainnya bias dibuat sendiri, bias juga dibeli dari para penjual scripts yang biasanya berada du luar negeri. Harga scripts rata-rata sangat mahal karena sulitnya membuat, biasanya mencapai puluhan juta. Scripts ini biasanya digunakan untuk membangun portal berita, artikel, forum diskusi, buku tamu, anngota organisasi, email, mailimg list dan lain sebagainya yang memerlukan update setiap saat.
    d. Design Web
    Setelah melakukan penyewaan domain dan hosting serta penguasaan scripts, unsure situs yang paling penting dan utama adalah design. Desaign web sanagt menentukan kualitas dan keindahan situs. Desaign sangat berpengaruh kepada penilaian pengunjung akan bagus tidaknya sebuah website.
    Untuk membuat situs biasanya akan dilakukan sendiri atau menyewa jasa web desaigner. Saat ini sangat banyak jasa web desaigner, terutama di kota-kota besar.
    Perlu diketahui bahwa kualitas situs sangat ditentukan oleh kualitas designer. Semakin banyak penguasaan web designer ytentang beragam program atau prorram software pendukung pembuatan situs maka akan dihasilkan situs yang semakin berkualitas, demikian pula sebaliknya. Jasa web desaigner ini yang umumnya memrlukan biaya tertinggi dari seluruh biaya pembangunan situs dan semuanya itu tergantung kualitas designer.
    e. Publikasi
    Keberadaan situs tidak ada gunanya dibangun tanpa dikunjungi atau dikenal oleh masyarakat atau pengunjung internet. Karena efektif tidaknya situs sangat tergantung dari besarnya pengunjung dan kopmentar yang masuk. Untuk mengenalkan situs kepada masyarakat memerlukan apa yang disebut publikasi atau promosi.
    Cara publikasi di serch engine ada yang gratis dan ada pula yang membayar. Yang fratis biasanyaterbatas dan cukup lama untuki bias masuk dan dikenali di searchengine terkenal seperti yahoo atau google. Cara efektif publikasi adalah denagn cara membayar, walaupun harus sedikit mengeluarkan akan tetapi situs cepat masuk ke search engine dan dikenal oleh pengunjung.



    0 komentar:

    Post a Comment

    Monetize your website traffic with yX Media